DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tiga warga Rohingya yang sempat kabur dari Gedung Balee Meuseuraya Aceh (BMA) Banda Aceh beberapa waktu lalu akhirnya ditemukan di Langsa.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Petugas yang mengamankan etnis rohingya asal Myanmar di Balai Meuseuraya Aceh (BMA) Banda Aceh, kembali menemukan alat komunikasi berupa Handphone (HP) pada Rabu (17/1/2024) malam. HP yang ditemukan tersebut merk Tictanic dari tangan Ayasullah (19), salah satu etnis rohingya.